Internal Medicine
Anak Campak, Resepi Ini Saja
Campak adalah penyakit infeksi virus yang diawali dengan gejala prodromal yang tidak spesifik, diikuti lesi makulopapuler eritem pada hari ke-3 s.d. hari ke-7. Keluhan Utama infeksi campak adalah demam atau bercak kemerahan (tergantung hari saat dibawa ke dokter). Masa inkubasi virus campak berkisar antara 10-15 hari. Gejala prodromal dapat berupa demam, malaise, gejala respirasi atas (pilek, batuk), dan konjungtivitis.
