Blog Kami

Internal Medicine

Diagnosis dan Terapi Keracunan Minyak Tanah

Keracunan minyak tanah sering terjadi di negara berkembang, terutama di daerah yang menggunakan minyak tanah sebagai bahan bakar untuk memasak, penghangat, penerangan dan bahan untuk pembersih. Di Indonesia, minyak tanah dgunakan untuk mengusir kecoa. Insiden keracunan minyak tanah sangat bervariasi tergantung dari usia (biasanya terjadi pada anak-anak usia < 6 tahun; dan lebih sering pada usia 1-3 tahun), status sosioekonomi rendah, serta di daerah padat penduduk.

26 Aug 2016
Article thumbnail

Internal Medicine

Diagnosis dan Terapi Kegawatdaruratan Hipoglikemia Pasien Diabetes Melitus

Hipoglikemia adalah keadaan dengan kadar glukosa darah < 70 mg/dL, atau kadar glukosa darah < 80 mg/dL dengan gejala klinis. Kasus hipoglikemia paling banyak dijumpai pada penderita diabetes, sehingga pada artikel ini akan dibatasi pada kondisi tersebut. Hipoglikemia pada penderita diabetes biasanya terjadi karena: Kelebihan obat atau dosis obat: terutama insulin, atau obat hipoglikemik oral Kebutuhan tubuh akan insulin yang relatif menurun: gagal ginjal kronik, pasca persalinan Asupan makanan tidak adekuat: jumlah kalori atau waktu makanan tidak tepat

20 Aug 2016
Article thumbnail

Internal Medicine

1001 Soal &#038; Pembahasan UKMPPD: #223

Anak 5 tahun dibawa orang tuanya ke klinik anda dengan keluhan demam selama 3 hari. Sejak 6 bulan memiliki riwayat demam dan batuk pilek, berdahak warna kuning kehijauan. Sudah diobati di puskesmas namun tidak membaik. Anak tidak nafsu makan, BB tidak pernah naik. BB saat ini 13 kg. Ayah pasien riwayat TB tapi tidak selesai pengobatan. Pemeriksaan yang dilakukan pada pasien ini adalah? A. Gram

20 Aug 2016
Article thumbnail

Internal Medicine

Diagnosis dan Tatalaksana Gawat Darurat Krisis Hipertensi (UPDATED)

Krisis hipertensi (hipertensi urgensi dan emergensi) adalah kasus yang relatif jarang ditemui di tempat praktek dokter. Namun, mengetahui prinsip tatalaksana krisis hipertensi adalah skill dasar yang harus dimiliki setiap dokter umum di Instalasi Gawat Darurat. Skill klinis untuk membedakan apakah pasien menderita hipertensi urgensi (tanpa kerusakan organ target) atau emergensi (dengan kerusakan organ target) sangat penting untuk memilih protokol tatalaksana yang sesuai. Diagnosis klinis yang tidak tepat akan berakibat pada over atau undertreatment.

19 Aug 2016
Article thumbnail

Internal Medicine

Diagnosis dan Terapi Status Epileptikus di PPK 1

Status epileptikus (SE) adalah kejang yang terjadi lebih dari 30 menit atau adanya dua bangkitan atau lebih dimana diantara bangkitan-bangkitan tadi tidak terdapat pemulihan kesadaran. Keluhan utama yang membawa pasien datang ke Instalasi Gawat Darurat adalah Kejang lama atau berulang. Status epilepyikus adalah keadaan kegawatdaruratan yang memerlukan penanganan dan terapi segera. Diagnosis pasti status epileptikus ditegakkan bila pemberian benzodiazepin awal tidak efektif dalam menghentikan bangkitan.

18 Aug 2016
Article thumbnail

Paling banyak dilihat

Diagnosis dan Terapi Herpes Zoster Ophtalmica: Panduan Praktis untuk Dokter Umum thumbnail

Diagnosis dan Terapi Herpes Zoster Ophtalmica: Panduan Praktis untuk Dokter Umum

17 Apr 2025
Algoritma Diagnosis dan Terapi Lini Pertama Cegukan Lama (>3 Hari) untuk Dokter Umum thumbnail

Algoritma Diagnosis dan Terapi Lini Pertama Cegukan Lama (>3 Hari) untuk Dokter Umum

7 Apr 2025
Perbedaan Penggunaan Mometason Salep dan Krim: Potensi dan Indikasi Klinis thumbnail

Perbedaan Penggunaan Mometason Salep dan Krim: Potensi dan Indikasi Klinis

7 Apr 2025
Diagnosis dan Terapi Gonorrhea: Perlukah Uji Kulit Sebelum Injeksi Kanamisin? thumbnail

Diagnosis dan Terapi Gonorrhea: Perlukah Uji Kulit Sebelum Injeksi Kanamisin?

28 Mar 2025